Lomba Foto Epson Ramadhan Berhadiah 4 Printer Label & Voucher

Advertisements

Lomba Foto Epson Ramadhan Berhadiah 4 Printer Label & Voucher – Hay teman lombapad, masih semangatkan puasanya? Harus semangat terus dong sampai 1 Bulan kedepan, untuk menambah semangat puasa kamu, mimin kasih info lomba foto dari Epson Indonesia dengan hadiah berupa printer label dan Voucher ePass Sodexo senilai total 1,2 juta deh, kamu mau kan? Simak terus caranya yah!

 

Read More
lomba foto ramadhan 2021 dari Epson
lomba foto ramadhan 2021 dari Epson

Epson dalam rangka bulan Ramadan tahun ini mengadakan lomba foto untuk seluruh Sahabat Epson.

ADV

Kamu yang ingin ikutan lomba ini hanya cukup foto dengan sekreatif mungkin namun tidak melanggar norma kesopanan atau mengandung S*RA.

Lalu masukkan foto kamu ke dalam bingkai yang sudah disiapkan. Jangan lupa untuk mengisi kotak yang sudah disediakan untuk menjawab pertanyaan apa yang ingin kamu capai di Ramadan tahun ini.

Lomba Foto Epson Ramadhan Berhadiah 4 Printer Label & Voucher

Tentang :
Lomba Foto
 Penyelenggara : 
Epson Indonesia
 Tema : 
Ramdhan bersama Epson
 Periode / Waktu :
Periode lomba berlangsung sampai tanggal 30 April 2021
 Hadiah :
  • Hadiah 4 unit printer label Epson LabelWorks LW-K400 dan Voucher ePass Sodexo senilai total 1,2 juta
 Cara : 
  • Peserta wajib untuk follow Instagram Epson Indonesia, berusia minimal 17 tahun dan berdomisili di Indonesia
  • Masukkan foto kamu ke dalam bingkai yang sudah disiapkan dilink berikut >> https://bit.ly/3dD7xBL
    Jangan lupa untuk mengisi kotak yang sudah ddsediakan untuk menjawab pertanyaan “apa yang ingin kamu capai di Ramadan tahun ini?”
  • Buat foto dengan sekreatif mungkin namun tidak melanggar norma kesopaaan atau mengandung S*RA
  • Post di feed masing masing dengan Mention 5 temanmu disertai tagar #Ramadan6ersamaEpson #LombalGEpsonApril2021 serta tag Instagram @Epsonlndonesia
  • Akun Instagram peserta tidak boleh di-private agar bisa terdata
  • Peserta hanya dapat mengikuti lomba di satu akun Instagram
  • Foto dinilai berdasarkan kreatifitas, orisinilitas & kualitas
  • Keputusan mengenai pemenang menjadi hak Epson dan tidak dapat diganggu gugat
  • Epson berhak mengganti hadiah printer dengan printer típe lain yang setara atau yang di atasnya jika stok tidak tersedia
IKUTI SEKARANG
Bagikan Info Lomba ini

Related posts

Leave a Reply